Tuesday, December 25, 2012

PM Israel Meninggalkan Ruangan Sidang Umum PBB, Karena Tak Tahan Di Cerca Presiden Iran

Delegasi Israel walk out saat Presiden Iran berpidato/ *dailymail


Zionis, zionis dan zionis. Itulah kata-kata yang selalu diucapkan Presiden Iran, Mahmoud Ahmadinejad saat berpidato di Sidang Umum PBB di New York, Amerika Serikat.

Presiden pertama dari kalangan non ulama itu tak pernah menggunakan nama “Israel” dalam menyebut negara tersebut.
Dikutip dailymail, Selasa (25/09), Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu yang duduk untuk melihat dan mendengarkan Ahmadinejad berpidato mengajak seluruh delegasinya untuk walk out (meninggalkan ruang sidang), karena tak tahan dicerca oleh Ahmadinejad dari atas podium.

“Zionis itu berhak menguasai Palestina dengan dukungan Barat. Zionis tak punya sejarah di sana,” ledek Ahmadinejad.
Sebelumnya, delegasi Amerika Serikat dipimpin Dubes AS untuk PBB, Susan Rice juga walk out, pasca Ahmadinejad menyatakan kesiapan Iran untuk berperang dengan Israel dan AS.

Nampaknya Ahmadinejad Udah terang terangan ya .. tidak takut sama AS apalagi sama Zionis ... Hahahaha ... 

No comments:

Post a Comment